Sejumlah pejabat dan polsek di jajaran Polres Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) berganti ini nama namanya.
Pergantian para pejabat di Lingkup Polres Tanjab Barat terdiri dari:
Kasat Binmas yang sebelumnya dijabat AKP Ujang Supran kemudian diisi oleh AKP Almuis.
Kemudian, Kapolek Pengabuan yang sebelumnya dijabat AKP Edi Purnawan saat ini dijabat Iptu Azel Arisandi.
Selanjutnya, Kapolsek Betara dari AKP Dasep Nurdin Ansori ke AKP Edi Purnawan.
Selain itu pelantikan juga dilakukan kepada Kabagren Polres Tanjab Barat AKP Ujang Supran yang sebelumnya menjabat Kasat Binmas.
Terakhir, pelantikan Kasatreskrim Polres Tanjab Barat Iptu Anthony Brownd
Kapolres Tanjab Barat AKBP Padli mengatakan selamat bergabung di Polres Tanjab Barat. Ia berharap dapat dapat segera melakukan adaptasi dan memahami karakteristik wilayah hukum Polres Tanjab Barat.
"Wajah wajah baru di Polres Taniab Barat, agar segera bisa beradaptasi," katanya.
Sementara itu, untuk pejabat lama, Kapolres mengucapkan terimakasih banyak atas kinerja yang baik selama bertugas di Polres Tanjab Barat dan semangat terus berkarya yang tinggi.
"Hubungan baik harus terus tercipta antara suadara dengan anggota serta pengabdian dalam bekerja di Polres Tanjab Barat dapat menjadi tauladan, selamat jalan dan dan semoga pengalaman yang telah suadara dapatkan selama di Polres Tanjab Barat." Tandasnya
Posting Komentar